INFO NASIONAL - PT Pertamina (Persero) resmi menutup masa Satuan Tugas Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Satgas Nataru) dengan sukses, lancar dan terkendali. Direktur Utama Pertamina Simon Aloysius dalam kegiatan Penutupan Satgas Nataru, di Jakarta, pada Kamis, 15 Januari 2026 mengatakan bahwa keberhasilan tersebut akan menjadi barometer Pertamina dalam mempersiapkan Satgas Ramadan dan Idulfitri 1447 Hijriah, di mana Pertamina akan memperkuat layanan, keandalan sarana dan fasilitas, serta perencanaan yang matang.
“Melayani sepenuh hati menggambarkan perjalanan Satgas Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 bagi Pertamina. Di saat sebagian besar masyarakat Indonesia menikmati liburan, Perwira Pertamina tetap siaga untuk mengamankan energi untuk Indonesia,” jelas Simon.
Scroll ke bawah untuk melanjutkan membaca
Simon menjelaskan, terdapat tiga faktor kunci yang mendukung kesuksesan pelaksanaan Satgas Nataru. Pertama, kesiapan infrastruktur...






















:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5438274/original/083064300_1765278633-WhatsApp_Image_2025-12-09_at_17.44.57.jpeg)



:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5084452/original/033272000_1736326442-image.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5424608/original/098441100_1764148748-ananda_.jpg)


:strip_icc()/kly-media-production/medias/5445907/original/092174600_1765867826-BASKET_ADHIB.jpg)





:strip_icc():format(jpeg):watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,1100,20,0)/kly-media-production/medias/5424782/original/075037300_1764155424-20251126_092808.jpg)



