BADAN Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan 1.200 korban meninggal akibat bencana Sumatera per Kamis, 22 Januari 2026. Daerah paling banyak ditemukan korban meninggal yaitu Aceh Utara sebanyak 245 orang.
"Sementara Agam sebanyak 194 orang, dan Tapanuli Tengah sebanyak 130 orang. Lalu Aceh Taming sebanyak 101 orang dan Tapanuli Tengah sebanyak 93 orang," tulis keterangan dari situs Geoportal Data Bencana milik BNPB, Kamis, 22 Januari 2026.
Masih ada 143 orang yang dinyatakan hilang. Jumlah ini bertambah 2 orang dibandingkan Jumat, 16 Januari 2026 lalu.
Pengungsi
Jumlah pengungsi di tiga provinsi saat ini berjumlah 131.900 orang. Tiga daerah paling banyak pengungsi, yaitu Aceh Utara sebanyak 33.300 orang, Gayo Lues sebanyak 18.900 orang, dan Pidie Jaya sebanyak...






















:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5438274/original/083064300_1765278633-WhatsApp_Image_2025-12-09_at_17.44.57.jpeg)



:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5084452/original/033272000_1736326442-image.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5424608/original/098441100_1764148748-ananda_.jpg)


:strip_icc()/kly-media-production/medias/5445907/original/092174600_1765867826-BASKET_ADHIB.jpg)





:strip_icc():format(jpeg):watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,1100,20,0)/kly-media-production/medias/5424782/original/075037300_1764155424-20251126_092808.jpg)



