ANGGOTA Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat, Tubagus Hasanuddin, mengatakan keberadaan bandar udara khusus milik PT Indonesia Morowali Industrial Park atau IMIP di Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, berpotensi mengancam keamanan nasional. Sebab, kegiatan operasional bandara khusus itu diduga tidak melibatkan otoritas resmi negara.
Scroll ke bawah untuk melanjutkan membaca
Hasanuddin menyebut Bandara IMIP di Morowali sebagai bandara siluman. Menurut dia, eksistensi bandara ini tidak hanya melanggar aspek hukum, tapi juga menyalahi aturan yang berkaitan dengan keamanan dan kedaulatan negara.
"Ini membuka celah masuknya berbagai ancaman penyelundupan, lalu lintas orang tanpa kontrol, sampai potensi ancaman keamanan nasional," katanya dalam keterangan tertulis pada Kamis, 27 November 2025.
Hasanuddin menyatakan setiap bandara harus patuh pada Undang...






















:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5438274/original/083064300_1765278633-WhatsApp_Image_2025-12-09_at_17.44.57.jpeg)



:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5084452/original/033272000_1736326442-image.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5424608/original/098441100_1764148748-ananda_.jpg)


:strip_icc()/kly-media-production/medias/5445907/original/092174600_1765867826-BASKET_ADHIB.jpg)





:strip_icc():format(jpeg):watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,1100,20,0)/kly-media-production/medias/5424782/original/075037300_1764155424-20251126_092808.jpg)



